Rabu, 24 Juni 2009

PENSI SMA N 1 NGABANG


TEMA: DENGAN SEMANGAT PENTAS SENI MARI TINGKATKAN KREATIVITAS

Acara ini terlaksana atas ide dan gagasan dari Bpk. Ahmad Rani, yang merupakan guru SMA N 1 Ngabang, beserta staff dewan guru, maka di bentuklah panitia tahunan acara pensi yang bejumlah 40 orang, dan di dukung oleh seluruh siswa/i SMANSA.

Acara ini berlangsung sangat meriah karena siswa/i yang berpartisipasi menampilkan semua bakat yang mereka miliki. Apalagi pada saat lomba fashion show berlangsung, seluruh siswa sangat antusias.

Acara yang di ikuti ole siswa kelas 11 dan 10 ini telah dilaksanakan sejak tahun lalu, dan dijadikan sebagai acara tahunan untuk program osis SMANSA. Kemudian dilanjutkan dengan acara band yang di wakili tiap-tiap kelas. Dan akhirnya acara ini diakhiri dengan pengumuman pemenang.

Kami panitia Sangay puas atas terlaksananya acara ini, mudah-mudahan tahun depan kami dapat melaksanakan yang lebih baik dari tahun ini.

Panitia pensi SMANSA NGABANG

Jumat, 28 November 2008

Wajah Hutan Kita

Inilah wajah hutan kita yang terutama yang ada di Kabupaten Landak, Kalimantan Barat akibat penambangan emas tanpa izin (Peti). tentunya kita yang merasa sadar tidak akan membuat hutan menjadi rusak.

Peta Kab Landak

Sumber: Dinas Pekerjaan Umum Kab. landak

Peta Kabupaten Landak pada tahun 2007 yang terdiri dari 13 kecamatan yaitu: Ngabang, Jelimpo, Sengah temila, Kuala Behe, Air Besar, Sengah Temila, Sebangki, Menyuke, Menyuke Hulu, Meranti, Mandor, Sompak, Mempawah Hulu, Menjalin.